Senin, 07 Maret 2016

Pencegahan dan Perawatan Cedera


A.    Fasilitas



1.     Pengertian fasilitas
Fasilitas adalah segala sesuatu untuk dapat mempermudah dan memperlancar kegiatan dalam satu tujuan yang maksimal. Menurut Soepartono (1999: 5-6)’’sarana olahraga adalah sesuatu yang dapat digunakan atau dimanfaatkan dalam pelaksanaan kegiatan olahraga atau pendidikan jasmani’’.
Kesimpulan dari pengertian fasilitas adalah suatu benda atau bentuk yang bisa di pindahkan dan tidak bisa dipindahkan atau dengan istilah permanen, sehingga dengan adanya alat ini bisa dilaksanakan nya suatu kegiatan olahraga atau kegiatan lain nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar